Senin, 24 Oktober 2016

Bangkit di Australia, Rossi Pede Tatap MotoGP Sepang

Agen Capsa Online - Kemenangan di MotoGP Philip Island, Australia membuat Valentino Rossi percaya diri menatap MotoGP Sepang, Malaysia 30 Oktober 2016. Pembalap tim Movistar Yamaha itupun ingin meraih podium di sana.

"Sepang akan sulit, tapi kami cukup kuat. Targetnya adalah meraih podium," ujar Rossi seperti dilansir situs resmi MotoGP.

Rossi tampil apik di MotoGP Australia, Minggu (23/10/2016) kemarin dengan menyabet podium kedua. Padahal, Rossi start dari posisi 15 dalam balapan tersebut usai tampil buruk di sesi kualifikasi.

Diakui Rossi, kemenangan itu membuatnya lebih bahagia. Pasalnya, performa motor Yamaha dalam beberapa balapan belakangan mengecewakan.

"Ini adalah yang kami butuhkan setelah hasil buruk di Motegi  dan kemarin, yang mungkin saja adalah hari terburuk sepanjang musim ini. Saya senang bisa bangkit untuk memperebutkan podium kedua dengan Lorenzo. Tapi yang saya benar-benar inginkan adalah membalap dengan bagus," kata Rossi mengakhiri.

Peluang Rossi untuk bangkit di Sepang cukup terbuka. Itu lantaran The Doctor -julukan Rossi- punya catatan bagus di sirkuit tersebut.

Rossi tercatat sebagai pengoleksi podium pertama terbanyak yakni enam kali. Selain itu, ia juga mencatatkan 4 pole position. Agen Domino QQ

0 komentar:

Posting Komentar